Bisik-bisik PRL Edisi Perdana: Literasi CTI CFF (Segitiga Terumbu Karang)

Dalam rangka peringatan World Ocean Day (8 Juni) dan CT Day (9 Juni), NCC Indonesia bekerjasama dengan Kementerian Kelautan dan Perikanan, Kementerian Luar Negeri, dan mitra NCC Indonesia akan menyelenggarakan:
Bincang Asik Bikin Semua Tertarik (Bisik-Bisik) Pengelolaan Ruang Laut (PRL) “Literasi Prakarsa Segitiga Karang untuk Terumbu Karang, Perikanan dan Ketahanan Pangan (Literasi CTI CFF)”
Selasa, 9 Juni 2020, 09:00 – 12:00 WIB
Pembukaaan :
Dr. Aryo Hanggono, Dirjen Pengelolaan Ruang Laut selaku Sekretaris Eksekutif Sekretariat NCC CTI CFF Indonesia
Moderator:
Agus Dermawan, Ahli Utama Pengelolaan Ekosistem Laut dan Pesisir, Ditjen Pengelolaan Ruang Laut, Kementerian Kelautan dan Perikanan
Pengantar :
Dr. Hendra Yusran Siry (Interim Executive Director CTI CFF Regional Secretariat 2018-2019)
Mengenal Kawasan Segitiga Karang dan CTI CFF
Narasumber :
Andre Omer Siregar, Direktur KSIA Kemlu
CTI CFF dalam Perspektif Diplomasi Pemerintah Indonesia
Hugua,Ketua Maritime LGN CTI CFF dan Anggota DPR RI
Peran Pemerintah Daerah Kawasan Segitiga Karang dan CTI CFF
Dr. Victor Nikijuluw, Senior Director Marine Program CI
Kemitraan CI dalam Konservasi dan Pengelolaan Berkelanjutan Seascape di Kawasan Segitiga Karang
Klass Teule, WWF Coral Triangle Program Leader
Kemitraan WWF dalam Jejaring Konservasi dan Pengelolaan Berkelanjutan Kawasan Segitiga Karang
Rily Hawari Djohani, Director Coral Triangle Centre
Kemitraan CTC dalam Memperkuat Peningkatan Kapasitas dan Jejaring Sumberdaya Manusia serta Responsif Gender
Dr. Muhammad Ilman, Director Oceans Program, Yayasan Konservasi Alam Nusantara (YKAN)
Kemitraan YKAN dalam Jejaring Kawasan Konservasi dan Perubahan Iklim
Dr. Noviar Andayani, Director WCS Indonesia Program
Kemitraan WCS dalam Perlindungan Spesies Terancam Punah di Kawasan Segitiga Karang (D)
Segera daftar diri anda untuk mendapatkan tempat dalam Webinar Literasi CTI CFF di tautan berikut:
Zoom Meeting
https://bit.ly/LiterasiCTICFF
Fasilitas:
e-Sertifikat, door prize dan melek CTI CFF
Informasi dan keterangan lebih lanjut dapat disampaikan melalui Sdr. Rizki (HP: 08122833946; email: [email protected]).